Perhitungan Infestasi Tanaman Jati

Posted by Diposkan oleh QUANTUM INFESTA On Sabtu, Januari 30, 2010

ANALISA USAHA

INVESTASI JATI BIO

Asumsi nilai ini adalah berdasarkan harga jati dipasar lokal dan internasional sebesar US$ 500 s/d 2,400 pada tahun 2004. Harga meningkat 2 kali lipat setiap lima tahun sekali ( Data World Timber Organization ).

Investor membeli 1 paket ( berisi 10 pohon ) dengan harga Rp. 2.000.000,-

Asumsi penghasilan di tahun ke sepuluh adalah :

Catatan :

usia jati di usia 10 tahun berdiameter +/- 0.35 m3 per batang,

Untuk 10 batang : 0.35 x 10 = 3.5 m3


nilai
harga sekarang
hasil setelah
10 th
hasil infesi
keuntungan

Nilai

Pesimis

US $

500 / m3

US $

500 / m3

3.5 X $ 500

= $ 1.750

835 %

Nilai

Optimis

US $

500 / m3

US $

2.000 / m3

3.5 X $ 2.000

= $ 7.000

3.500 %


Jadi Asumsi Penghasilan di tahun ke sepuluh untuk 1 paket adalah :

· Harga Pesimis ( Jika tidak ada perubahan harga selama 10 tahun )

= US $ 1.750 x Rp. 10.000,- = Rp. 17.500.000,-

· Harga Optimis ( Jika ada perubahan harga selama 10 tahun )

= US $ 7.000 x Rp. 10.000,- = Rp. 70.000.000,-



Komponen Investasi Kebun Jati Terpadu

Yang Anda Dapatkan

Bibit Jati bio

Jasa Penanaman dan pengolahan kebun selama 10 tahun

Sewa lahan selama 10 tahun

Sertifikat kepemilikan tegakan pohon ( 1 paket berisi 10 pohon )

Jasa penjagaan dan perawatan selama 10 tahun

Laporan perkembangan pohon Jati setiap 6 bulan sekali



Analisa Keuntungan Kebun Jati Per 1 Hektar

(Catatan : bila investor memiliki lahan sendiri)

Analisa Usaha Tani ini disusun berdasarkan asumsi-asumsi sebagai berikut:

  • Luas tanah minimal 1 ha
  • Jarak tanam 3 x 2,5 m
  • Jumlah pohon per hektar 1333 pohon
  • Periode produksi 7 s/d 15 tahun
  • Volume/ Diameter produksi 1 pohon pada usia :
    07-08 tahun = 0,2198 m3 Rp. 3.000.000,-
    10 s/d 12 tahun = 0,4945 m3 Rp. 5.000.000,-
    15 tahun = 1,0048 m3 Rp. 8.000.000,-

Pengeluaran

1. Biaya pembelian bibit @ 20.000,- Rp. 26.650.000,-
2. Pengolahan lahan, pembuatan lubang dan penanaman Rp. 22.500.000,-
2. Pemupukan selama 3 bulan @ Rp. 28.000,- x 1.333 bibit Rp. 37.324.000,-
Total pengeluaran biaya Rp. 86.474.000,-

JUMLAH KEUNTUNGAN BRUTTO

7-8 TAHUN

439,160,400 X 100% = 3297% = 33X13,320,000

10-12 TAHUN

823,342,500 X 100% = 12,362 % = 123 X 6,660,000

15 TAHUN

2,676,787,200 X 100% = 40,192% = 401 X6,660,000









(Catatan : Keuntungan Brutto diatas harus dipotong 10% untuk biaya-biaya pemeliharaan)

berdasarkan statistik selama 25 tahun terakhir harga pohon jati meningkat 2 x lipat setiap 5 tahun. Asumsi harga dan pertumbuhan tertera diatas dapat meningkat/menurun + 25% tergantung pergerakan pasar - kondisi tanah tertanam dan perawatannya.


Penawaran Investasi Kebun Jati di desa Warung kiara, desa Bantar gadung Sukabumi

Harga penawaran tanah/m2 Rp. 20,000 s/d SERTIFIKAT ( SHM) Rp. 200,000,000,-

Harga 1333 bibit jati x Rp. 20,000,- Rp. 26,650,000,-

Pembersihan lahan, pembuatan lubang, pemupukan, pemasangan instalasi pengairan, selang, kran air utk penyiraman, perawatan selama 3 bulan pertama @ Rp. 600,000,-/ Bulan Rp. 25,000,000,-

Total Harga Rp. 251,650,000,-

Term of Payment :

1. Dapat dibeli per - 5000 m2

2. Harga se waktu-waktu dapat berubah kecuali sudah ada kesepakatan jual beli ( Akta Jual Beli)


Call: 08815473136 (rudi s)
Planation : Cikidang, Ciemas, Cibening, Sukabumi - West Java, Indonesia



0 komentar

Posting Komentar

Anda punya komentar tentang posting ini